Berbicara mengenai makhluk hidup maka Kita akan menemukan pembahasan mengenai pelestarian spesiesnya. Salah satu aktivitas yang menjaga jenisnya tetap ada […]
Kategori: Genetika
Apa itu genetika? Genetika adalah salah satu cabang biologi yang mempelajari mengenai pewarisan sifat dan variasi. Dengan perkembangan zaman yang semakin canggih, genetika dapat diartikan sebagai ilmu yang menganalisis unik keturunan serta perubahan dari bermacam fungsi fisiologis yang nantinya membentuk karakter yang berbeda.